Karakter pada halaman web dapat anda format sesuai desain yang anda tentukan, baik ukuran, jenis huruf, maupun warna menggunakan tag <font>.
Atribut elemen font :
Size = ukuran huruf
Color = warna huruf
Face = jenis huruf
Elemen ragam karakter.
<b>…</b> Menghasikan huruf tebal
<i>…</i> Menghasilkan huruf miring
<u>…</u> Menghasilkan huruf bergaris bawah
Ketikan script HTML berikut pada notepad lalu simpan dengan ekstensi .HTML lalu jalankan untuk mencobanya.
Maka akan terlihat tampilan seperti di atas jika anda jalnkan.
0 komentar
Posting Komentar